Leleury Buka Lomba Gerak Jalan Sambut HUT RI Ke-72

MASOHI, Malukuchannel.com - Kegiatan menyambut HUT RI Ke-72, Pemerintah Kabupaten Maluku Tengah Mengadakan Lomba gerak jalan yang melibatkan seluruh elemen, masyarakat, pelajar, pegawai negeri sipil, pemuda, perempuan, TNI-Polri yang mana di buka secara umum.

Kigiatan perlombaan Gerak Jalan menyongsong HUT RI Ke-72, yang di Pusatkan di Lapangan Nusantara Kota Masohi, selasa (08/08/2017).

Lomba gerak jalan di buka langsung oleh Wakil Bupati Maluku Tengah: Marlatu Leleury,SE yang mana dalam samabutannya mengatakan bahwa: dalam mengokoh persatuan dan kesatuan serta membangun solidaritas, memotifasi elemen masyarakat dalam mewujudkan pembangunan yang lebih baik.

"Saya menyambut positif setiap kegiatan Hari-hari besar Nasional mau Daerah setiap tahunnya ,"Ungkapnya

Leleury: menambahkan, komponen masyarakat, pegawai negeri sipil, organisasi kepemudaan, organisasi perempuan, juga masyarakat dan juga TNI-POLRI yang mana bisa menyatu dan berbaur serta bergembira, bersuka cita penuh semangat dalam mengikiti setiap kegiatan yang di perlombahkan, hal ini sangat positif jika semangat dan kebersamaan di maknai secara lebih luas dan bisa menjadi spirit serta memotifasi seluruh masyarakat, mewujudkan keberhasilan pembangunan di daerah ini dalam segala bidang.

"Leleury: mengingatkan, Kita menyadari bahwa Kabupaten Maluku Tengah adalah salah satu kesatuan masyarakat yang besar dalam bingkai semangat Gotong Royong orang basudara ,"Ujarnya

Seluruh elemen masyarakat yang terlibat dalam kegiatan ini baik panitia, para peserta sporter dan aparat keamanan dapat bersatu padu dalam menyukseskan rangkaian kegaitan olah raga dan seluruh peserta mengedepankan semangat kekeluargaan dan sportifitas dalam setiap perlombaan, hal ini penting sebap suasana kondusif bukan saja membuka peluang bagi daerah ini untuk kemajuan di segala bidang, akan menjadi entripoin, bagi upaya mewujudkan Maluku Tengah yang berkualitas, sejahtera, damai dan berkeadilan. (Mc-J)
Slider 7763471198060829555

Posting Komentar

emo-but-icon
:noprob:
:smile:
:shy:
:trope:
:sneered:
:happy:
:escort:
:rapt:
:love:
:heart:
:angry:
:hate:
:sad:
:sigh:
:disappointed:
:cry:
:fear:
:surprise:
:unbelieve:
:shit:
:like:
:dislike:
:clap:
:cuff:
:fist:
:ok:
:file:
:link:
:place:
:contact:

Posting Lebih Baru Maluku Channel
Beranda item

IKLAN

ORGANISASI PROFESI

TRENDING TOPIC